Siapa sih yang nggak kenal dengan penyanyi bersuara emas asal Amerika Serikat pelantun lagu ‘Grenade’? Yap, siapa lagi kalau bukan Bruno Mars. Tentunya wajahnya sudah tak asing lagi bagi kita semua, khususnya para pecinta musik mancanegara.
Bruno Mars |
Namun, siapa sangka jika ternyata Bruno Mars juga punya ‘saudara kembar’ di Indonesia. Nggak percaya? Serius mirip banget sob! Namanya Pyurwadi Mars. Ini sedikit informasi yang dikutip menambahwawasandanpengetahuan.blogspot.com dari brilio.netmengenai sosok ‘kembaran’ Bruno Mars asal Indonesia tersebut.
Dari akun instagramnya @pyurwadi.mars, dia menuliskan bahwa dia bukanlah Bruno Mars, tapi Bruno Mars lah yang mirip dirinya. Pria murah senyum itu juga menuliskan di profil instagramnya bahwa dia cinta Tayler Swit, Rihana, dan Alisia Kais. Entahlah itu artis darimana tapi sepertinya tidak asing bagi pecinta musik.
Ini nih foto Pyurwadi Mars di akun Instagramnya. Asli mirip banget kan?
Pede max ini orang, sampai dibalik gitu namanya |
Hahaha… Meski sedikit agak kepedean juga sih ini orang, tapi yang namanya nasib siapa tahu, ya kan sob? Siapa sangka jika mungkin suatu hari dia bisa berduet sepanggung dengan Bruno Mars dan menjadi seorang penyanyi Internasional, kan kita juga ikut bangga sebagai orang Indonesia. Semangat terus ya Pyurwadi Mars. \m/
0 Response to "‘Kembaran’ Bruno Mars dari Indonesia, Asli Mirip Banget"
Post a Comment